Skip to main content

Inilah Cara Menghilangkan Jerawat Sampai Ke Bekasnya Dengan Rempah - Rempah Ini

Jerawat adalah musuh besar bagi tiap orang terutama perempuan. Hal ini dikarenakan jerawat dapat menganggu penampilan seorang perempuan. Selain itu, jerawat juga sakit jika tersentuh oleh apapun yang menyebabkan rasa risih. Banyak cara atau alternatif telah dilakukan oleh semua orang hanya untuk menghilangkan jerawat dan bekas jerawat karena semata - mata ingin mempunyai kulit yang bersih terutama di bagian wajah. Jerawat sering muncul di bagian wajah tapi terkadang juga muncul di bagian leher dan punggung.



Beberapa orang tidak menyadari kebiasaan - kebiasaan buruk yang masih dilakukan sehingga menyebabkan munculnya jerawat. Berikut adalah penyebab munculnya jerawat :

1. Terlalu sering mencuci muka


Dengan wajah yang kotor akan membuat seseorang akan merasa terganggu dan risih. Hal ini mengakibatkan seseorang tersebut akan mencuci muka berkali - kali. Namun, mencuci muka terlalu sering ternyata tidak baik untuk muka. Hal ini menyebabkan kulit wajah kehilangan banyak minyak alami kulit dan membuat kulit wajah memproduksi banyak minyak lagi. Dengan begitu, jerawat akan kembali muncul.

Seseorang disarankan untuk menuci muka dua kali sehari. Bisa menggunakan air hangat yang bersih dan bisa juga menggunakan sabun.

2. Memencet Jerawat

Kebanyakan orang masih tidak sadar bahwa memencet jerawat adalah kebiasaan yang buruk. Pada saat seseorang memencet jerawat maka akan timbul masalah baru pada kulit yaitu adanya sumbatan pori - pori yang masuk lebih dalam dan menyebabkan proses penyembuhan lebih lama.

Untuk menghilangkan jerawat, bisa menggunakan obat khusus yang direkomendasikan oleh para ahli.

3. Menggunakan ponsel selluler yang kotor

Kebiasaan ini masih sering dilakukan oleh kebanyakan orang. Misalnya, pada saat menerima panggilan maka ponsel akan ditempelkan di daerah pipi yang menyebabkan minyak akan menempel di ponsel. Nah, setelah itu menerima panggilan lagi dengan menempelkan kembali ponsel ke daerah pipi padahal ponsel tersebut masih ada minyak dan bakterinya.

Disarankan untuk menerima panggilan menggunakan ear phone atau semacamnya agar terhindar dari masalah tersebut.

4. Dan masih banyak lagi



Kebiasaan- kebiasaan di atas dapat memunculkan jerawat maka anda harus menghindari kebiasaan tersebut agar jerawat yang sudah hilang tidak timbul kembali.

Namun, banyak cara untuk menghilankan jerawat sampai ke bekasnya salah satunya dengan mengkonsumsi barang- barang dapur yaitu rempah - rempah. Kebanyakan orang masih belum mengetahui bahwa rempah - rempah bisa menghilangkan jerawat.

Berikut adalah jenis rempah - rempah yang dapat menghilangkan jerawat :

1. Kayu Manis


Salah satu jenis rempah - rempah ini mempunyai zat yang memiliki sifat antioksidan, antibakteri dan antiinlflamasi. Hal ini menjadikan kayu manis dapat menghilangkan jerawat. Namun, ada satu hal yang harus anda ketahui bahwa kandungan kayu manis terlalu kuat sehingga kayu manis tidak boleh dioleskan di kulit secara langsung.

Anda bisa mencampurnya dengan susu atau madu. Dan campuran yang paling baik adalah dengan mencampurnya dengan madu.

2. Kunyit


Kunyit adalah salah satu jenis rempah - rempah yang mempunyai banyak manfaat dan khasiat dari menyembuhkan luka hingga masuk angin. Hal ini karena kunyi mempunyai sifat antioksidan dan antiinflamasi yang berguna bagi pengobatan. Selain itu, kunyit juga bersifat antibakteri yang dapat membunuh bakteri jerawat.

Tak hanya itu, kunyit juga dapat menghilangkan bekas jerawat di wajah. Hal ini karena kunyit dapat membantu penyembuhan dan mengurangi noda bekas luka jika dioleskan di wajah.


Anda bisa mencampurkan kunyit dengan madu atau alpokat karena warna kekuningan kunyit yang menempel di kulit susah hilang. Gunakan 2 sendok teh madu atau setengah alpukat yang dihaluskan dan campur dengan 1/2 sendok teh kunyit organik. Oleskan merata ke wajah Anda diamkan selama setengah jam dan basuh dengan air hangat.

3. Pala



Jenis rempah - rempah yang satu ini tak hanya bisa menambah cita rasa di makanan. Namun, biji pala juga bisa untuk menghilangkan jerawat. Kandungan biji pala merupakan sumber mangan, folat, vitamin B6, magnesium, senyawa antioksidan dan antiinflamasi.

Biji pala dapat menghilangkan jerawat dan bekasnya jika dioleskan ke wajah karena biji pala membantu mengurangi peradangan, iritasi dan kemerahan dari jerawat.

Anda bisa menggunakannya dengan mencapur bubuk pala dengan madu. Lalu, mengaplikasikannya ke wajah.

Itulah cara menghilangkan jerawat dan bekasnya hanya dengan bahan - bahan sederhana yang dapat dengan mudah kita dapatkan. Terima kasih yang sudah membaca semoga bermanfaat.

Popular posts from this blog

9 Cara Memilih Sayuran Yang Sehat Dan Segar

Memiliki tubuh sehat dan bugar merupakan dambaan bagi setiap orang. Untuk memiliki tubuh sehat dan bugar, dibutuhkan usaha yang keras dan tidak mudah. Selain menerapkan pola hidup sehat, anda juga harus pandai cara memilih sayuran yang baik karena sayuran yang berkualitas sangat bagus untuk kesehatan tubuh anda. Bila ingin memiliki tubuh sehat dan bugar, anda disarankan untuk lebih banyak mengonsumsi jenis-jenis makanan yang mengandung nutrisi dan vitamin yang baik bagi kesehatan tubuh, seperti yang terkandung dalam sayuran. Memilih sayuran yang sehat dan segar sangat penting untuk dilakukan. Anda tidak usah khawatir dan tetap tenang, sebab berikut adalah beberapa tips memilih sayuran yang baik untuk anda : 1. Perhatikan warna sayuran Ketika anda memilih sayuran, hal pertama yang anda perhatikan adalah warna dari sayuran tersebut. Cara memilih sayuran yang baik adalah sayuran yang masih memiliki warna cerah atau warna aslinya. Sebab sayuran yang sudah berubah warna

Diet Sehat Menurunkan Berat Badan Dengan Dan Tanpa Olahraga

Diet Sehat Cepat Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga - Kali ini penulis akan membahas seputar diet sehat alami yang terdiri dari cara diet sehat cepat dengan dan tanpa olahraga , diet cepat kurus 30 hari , seminggu dan 3 hari. Selain itu, penulis juga akan membahas seputar program diet dengan cara memberikan informasi mengenai daftar menu diet yang bisa anda lakukan. Hal itu karena kita bisa menurunkan berat badan adalah dengan menjaga pola makan yang teratur dan sehat. Dalam menjaga pola makan yang teratur dan sehat berarti kita juga memperhatikan makanan yang kita konsumsi. Makanan yang dikonsumsi saat diet adalah makanan tertentu yang memang ditekankan untuk orang yang sedang diet. Diet Sehat Alami Cara Diet Sehat Dan Cepat Tanpa Olahraga Beberapa cara dapat kita lakukan untuk menurunkan berat badan secara cepat. Paling utama adalah dengan menjaga pola makan yang sehat dan teratur. Makanan yang cocok untuk orang yang sedang diet adalah mengandung protein, serat, da

Hal Yang Harus Dipahami Tentang Masturbasi Sebelum Seks

Masturbasi adalah salah satu aktivitas seks solo yang bisa dinikmati oleh siapa pun. Tanpa pasangan, aktivitas ini bisa mendapatkan kenikmatan yang besar. Selain itu, aktivitas ini memberikan seks aktual yang dilakukan oleh pria atau wanita. Ada banyak ritual yang dapat dilakukan orang sebelum melakukan seks. Beberapa ada yang suka menyaksikan video pornografi hingga melakukan masturbasi. Masturbasi sebelum seks memberikan manfaat dalam aktivitas ranjang. Apakah benar demikian ? 1. Membantu disfungsi seksual Disfungsi seksual umumnya terjadi pada pria. Kondisi ini bisa muncul dalam hal ereksi, mendapatkan orgasme, hingga sulit mendapatkan ejakulasi. Masalah seperti ini biasaya disebabkan adanya gangguan fisik pada kemaluan. Namun, beberapa juga bisa karena gangguan psikolog. Beberapa pria senang dalam seks tapi saat seks dilakukan mereka jadi cepat ejakulasi dan susah menikmatinya. Cara terbaik yang dapat dilakukan adalah masturbasi. Dengan masturbasi